Kebakaran Pasar Senen Menghabiskan 112 Kios
Ada 112 Kios di Pasar Senen yang Terbakar Si jago merah belum bisa dijinakkan setelah lima jam mengamuk. Plt Gubernur DKI Jakarta Sumarsono memastikan ada 112 kios pedagang yang dilahap api. "Info Kadis (Pemadam Kebakaran DKI Jakarta),…